Anwar Djaha

Anwar : Rumah Bantuan Korban Bencana Seroja Dilarang Dijual

KUPANG, NTT PEMBARUAN.id —Kepala Sub Bagian Umum dan Tata Usaha Balai Penyedia Perumahan Nusa Tenggara II Provinsi Nusa Tenggara Timur, Anwar Djaha, ST, M.A.P mengingatkan kepada para penerima rumah bantuan korban badai siklon tropis seroja di NTT dilarang menjual rumah bantuan tersebut atau dipindahtangankan ke orang lain. Kalau hal itu terjadi maka pemerintah daerah (Pemda)…

Read More

Masih Alot, Proses Serah Terima Bantuan Rumah Para Korban Bencana Seroja di Kota Kupang

KUPANG, NTT PEMBARUAN.id — Proses serah terima bantuan rumah dari Kementerian PUPR kepada para korban bencana seroja di Kota Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) hingga saat ini masih alot. “Alurnya, kita serahkan ke Pemerintah Kota (Pemkot) Kupang, untuk selanjutnya diserahkan kepada para korban bencana seroja, tetapi sampai dengan hari ini, prosesnya masih alot dengan…

Read More

Progres Bantuan Dampak Seroja di NTT,  Kepala BNPB Apresiasi Kepada Kota Kupang dan Ende 

KUPANG, NTT PEMBARUAN.id–Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Letjen TNI Suharyanto mengapresiasi Kota Kupang dan Ende yang telah bekerja cepat dalam menyalurkan bantuan stimulan rumah yang terdampak bencana badai seroja di NTT. Apresiasi itu, ia sampaikan saat berkunjung ke Provinsi NTT dalam rangka monitoring dan evaluasi progres stimulan rumah dampak bencana seroja yang berlangsung di…

Read More

Pemkab Kupang Serahkan Bantuan Stimulan Bagi Korban Bencana Seroja

OELAMASI, NTT PEMBARUAN.id–Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kupang mulai melakukan penyerahan bantuan stimulan bagi masyarakat korban bencana seroja. Penyerahan bantuan secara simbolis bantuan stimulan perbaikan rumah korban badai seroja di Kabupaten Kupang itu berlangsung di Aula Kantor Bupati Kupang di Oelamasi, Sabtu (30 /4/2022). Hadir Bupati Kupang, Korinus Masneno, Dandim 1604/Kpg Letkol Inf. M. Iqbal Lubis, Kapolres…

Read More

Di Kabupaten Kupang, 11.000 Lebih Rumah Akan Mendapat Dana Bantuan Seroja

OELAMASI, NTT PEMBARUAN.id — Pemerintah Pusat telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp 229.090.000.000 diperuntukkan 11.000 lebih rumah yang terkena bencana siklon tropis seroja di Kabupaten Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Dana ini masih tersimpan di BRI, kata Bupati Kupang, Korinus Masneno saat memimpin rapat persiapan sosialisasi Juknis dan verifikasi validasi data korban penanganan siklon seroja di…

Read More

Soal Bantuan Seroja, Warga Kecamatan Komodo Datangi DPRD Mabar

LABUAN BAJO, NTT PEMBARUAN.com- Muhamad (47), salah satu Warga Pulau Messah, Desa Pasir Putih, Kecamatan Komodo, Manggarai Barat, Selasa (30/11/2021) mendatangi Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Manggarai Barat (Mabar) . Muhammad ke Kantor DPRD Mabar saat itu, untuk menanyakan kejelasan realisasi bantuan yang terkena dampak badai siklon seroja dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)…

Read More