
Pemberkatan Gereja Katedral Kupang 18 Desember 2023
KUPANG, NTT PEMBARUAN.id- Semua umat katolik se-Keuskupan Agung Kupang merasa gembira karena Gereja Katolik Katedral Kristus Raja Kupang sudah diresmikan oleh Presiden RI, Joko Widodo, maka tahap selanjutnya dilakukan pemberkatan dalam waktu dekat ini. “Kita upayakan tanggal 18 Desember 2023 dilakukan pemberkatan Gereja Katolik Katedral Kristus Raja Kupang . Sebab, pada tanggal itu, saya genap …