Ketua KPU Provinsi NTT, Thomas Dohu

Pengadaan Logistik Tahap I dan II Pemilu 2024 Melalui e-Purchasing

KUPANG, NTT PEMBARUAN.id – Minggu, 31 Desember 2023, Komisi Pemilihan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur telah melakukan pengadaan logistik Pemilu tahap I dan tahap II Pemilu 2024 melalui e-Purchasing. Tahap I logistik yang diadakan oleh KPU Provinsi Nusa Tenggara Timur berupa kotak suara, bilik pemungutan suara, tinta, dan segel sementara KPU Kabupaten/Kota mengadakan segel Plastik,…

Read More

KPU Nyatakan Lengkap Pengajuan Bacaleg DPRD Mabar dari PKN 

LABUAN BAJO, NTT PEMBARUAN.id- Hari ini, Minggu (14/05/2023) Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Manggarai Barat menerima pengajuan Bakal Calon Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Manggarai Barat dari Partai Kebangkitan Nusantara (PKN) untuk Pemilihan Umum Tahun 2024. Pengajuan Bakal Calon Anggota DPRD Tingkat Kabupaten Manggarai Barat dari PKN disampaikan secara langsung oleh Ketua DPC PKN Kabupaten…

Read More

KPU NTT Tetapkan Pemilih DPB 3.491.376

KUPANG, NTT PEMBARUAN.id — Komisi Pemilihan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur menetapkan Rekapitulasi Data Pemilih Berkelanjutan (DPB) sebesar 3.491.376 pada semester 1 2022. Terdapat kenaikan 0.11% atau sebanyak 3.715 dari jumlah semester 2 Tahun 2021 sebesar 3.487.661. Sementara pemilih pemula NTT mencapai 26.552. Demikian terungkap dalam Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan Periode Semester 1…

Read More