Pemerintah Cabut Status Pandemi Covid-19

JAKARTA – Hari ini, Rabu (21/6/2023) Pemerintah Indonesia resmi mencabut status pandemi Covid-19. Hal ini disampaikan langsung Presiden RI, Joko Widodo  di akun Instagram pribadinya @jokowi . “Setelah tiga tahun lebih kita berjuang bersama menghadapi pandemi COVID-19. Hari ini,Rabu 21 Juni 2023, pemerintah memutuskan untuk mencabut status pandemi dan kita mulai memasuki masa endemi,” ujar…

Read More

Kisah Dibalik Peti Jenazah Covid-19 yang Belum Terbayar Oleh Pemda Mabar

LABUAN BAJO, NTT PEMBARUAN.id– Senin (23/5/2022) Bupati Manggarai Barat, Edi Endi memerintahkan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), Paulus Mami, untuk segera menyelesaikan pembayaran peti jenazah Covid-19 yang masih tunggak sebesar Rp 85 juta. Permintaan itu disampaikan Bupati Manggarai Barat, Edi Endi pada saat rapat paripurna di DPRD Mabar, Senin (23/5/2022). “Saya minta kepada…

Read More

Kasus Covid-19 di Kabupaten Kupang, 34 Orang Masih Isolasi Mandiri

OELAMASI, NTT PEMBARUAN.id — Hingga Minggu, 30 Januari 2022, total kasus Covid-19 di Kabupaten Kupang sebanyak 2.945 orang. Dari jumlah itu, yang sembuh pada hari Minggu, 30 Januari 2022 sebanyak 5 orang, sehingga total sembuh dengan jumlah sebelumnya sudah mencapai 2.836 orang, meninggal 75 orang dan yang masih dirawat/isolasi mandiri sebanyak 34 orang. Demikian update…

Read More

Total Positif Covid-19 di Kabupaten Kupang 2.833 Orang

OELAMASI, NTT PEMBARUAN.id — Total positif Covid-19 di Kabupaten Kupang hingga Kamis, 6 Januari 2022 sebanyak 2.833 orang. Dari jumlah itu, yang sudah dinyatakan sembuh sebanyak 2.755 orang, meninggal 75 orang dan masih dirawat/isolasi mandiri 3 orang. Demikian update terbaru kasus Covid-19 di Kabupaten Kupang sesuai release yang diterima dari Ketua Satuan Tugas Covid-19 Kabupaten…

Read More

Kasus Covid-19 di Kabupaten Trendnya Menurun

OELAMASI, NTT PEMBARUAN.com- Jumlah kasus baru Covid-19 hingga tanggal 26 November 2021 di Kabupaten Kupang 2 kasus, namun secara keseluruhan trendnya menurun. Berdasarkan  Press Release Ketua Satgas Covid-19 Kabupaten Kupang, Ir. Obed Laha yang diterima media ini dari Bagian Prokopim Setda Kabupaten Kupang, Sabtu (27/11/2021) jumlah kasus baru hingga 26 November 2021 sebanyak 2 kasus….

Read More

Puskesmas Orong Lakukan Vaksinasi di SMKN 2 Welak

LABUAN BAJO, NTT PEMBARUAN.com – Puskesmas Orong melakukan vaksinasi Covid-19 untuk tahap pertama kepada siswa/i usia 12 -17 tahun di SMK Negeri 2 Welak, Kabupaten Manggarai Barat, Jumat (5/11/2021). Jenis vaksin yang diberikan adalah jenis SinoVac yang diproduksi langsung oleh Biofarma. Kegiatan tersebut dimulai dari jam 09 –11.00 Wita. Untuk menghindari penumpukan siswa, maka vaksinasinya…

Read More

Gerai Vaksin Presisi Polres Mabar Hadir di SMPN 1 Komodo

LABUAN BAJO, NTT PEMBARUAN.com – Vaksinasi Presisi terus digalakkan di berbagai tempat. Tak hanya menyasar masyarakat umum, Vaksinasi Covid-19 kali ini juga menyasar anak–anak sekolah yakni siswa SMP hingga SMA. Siswa SMP dan SMA/SMK kini telah memenuhi syarat untuk melaksanakan vaksin guna mencegah penyebaran virus corona tidak lagi meluas.  Itulah yang kini terus digalakkan oleh…

Read More